DLH Tangerang Selatan Merasa Belum Puas

DLH Tangerang Selatan Merasa Belum Puas

Rastra Yudhatama, SSTP Kasi Pengelolaan Sampah DLH Tangsel

BanteOne.com .- Menyingkapkan dalam penanggulangan sampah di beberapa titik tempat pembuangan bukan hal yang mudah untuk menetralisir secara maksimal jika  apa yang menjadi kewajiban untuk saling menjaga kebersihan  tidak diniatkan dari masyarakat terhadap lingkungannya itu sendiri.
Dari hasil klaborasi tiga instansi pemerintah antara kelurahan dan PJKA Jombang yang dihimpun oleh dinas Kebersihan Lingkungan Hidup tangerang selatan dalam Eksekusi sampah adalah upaya,

Rastra Yudhatama, SSTP Kasi Pengelolaan Sampah DLH Tangsel kepada Bantenone.com mengatakan “Untuk revitalisasi titik lokasi sampah jombang sudah kita lakukan ,dan Mini Excavator juga  Pengayakan sampah plastik  sudah diberlakukan Aktif dititik lokasi

harapan saya kepada pihak kelurahan sampai ke kecamatan harus lebih menjaga dan  mensosialisasikan kepada warga jangan sampai sampah yang sudah steril nanti warga masih membuangnya dilokasi tersebut hingga terjadi penumpukan lagi

Adapun dalam pengawasan 24 jam kita berkoordinasi juga kepada pihak satpol PP kota tangerang selatan yang harus bergerak ,karena yang menegakan PERDA terkait bukan dinas lingkungan hidup tetapi satpol PP” Imbuhnya

Lanjut yudha mengatakan “saya merasa belum puas untuk memaksimalkan kebersihan sampah dilokasi tersebut, akan tetapi diatas kepemimpinan H. toto dan sebagai anak buah beliau minimal niat kami untuk satu titik sampah yang lumayan besar diwilayah jombang itu sudah bisa terealisasi ,dan saya harap akan segera ditutup oleh phak PJKA karena yang punya kuasa lahan itu adalah pihak PJKA ” Ungkapnya

Acep  Selaku  DAOP 1 PJKA stasiun Jombang

Ditempat berbeda “Acep  Selaku  DAOP 1 PJKA stasiun Jombang mengaku merasa dirugikan dengan adanya tumpukan sampah dilahan tanah PJKA karena bisa berubah struktur jalan REL, maka untuk pencegahan penumpukan sampah itu terjadi lagi mungkin satu satunya solusi adalah ditutup. Tapi kita kan harus kordinasikan juga ke warga ,

kami pihak PJKA berharap pihak kelurahan dapat menjembatani kepada warga agar warga tidak lagi membuang sampah diarea tersebut” Tegasnya  

(Syam/Ivn)

Terimakasih Like nya setelah menyaksikan tayangnan kami di BantenOneTV ( youtube)

[template id=”257″]