Profil  

Reses, Serap Aspirasi Warga Bersama Jajuli dan Zulfikar 

Kota Tangerang

BantenOne.com – Dalam rangka masa sidang ke II (dua) tahun 2019 / 2020 Partai demokrat yang bertempat di aula Sudimara Selatan 11 maret 2020.

Acara dihadiri oleh Anggota DPRD Provinsi Banten H. A Jajuli Abdillah,Anggota DPRRI Zulfikar H. SH,lurah Sudimara Selatan Junaidi S. Kom, serta tokoh masyarakat dan Ibu – ibu Pengajian

Baca Juga: Perpustakaan dan Arsip Daerah di Resmikan Oleh Walikota Tangsel

Ucapan terimakasih di sampaikan oleh lurah Sudimara Selatan atas kunjungan anggota DPR RI dan DPRD Kota Tangerang, Ciledug khusunya Sudimara Selatan,yang
Perlu di ketahui bahwa Sudimara Selatan terdiri dari 12 RW dan 34 RT dengan jumlah penduduk kurang lebih 11 ribu kepala keluarga dan mencakup luas wilayah 13 hektar, namun sebagian masih tanah Suho.
Batas wilayah Sudimara Selatan di aliri sungai kecil sebagai pembatas desa antara Sudimara Selatan, Tajur dan sudimara barat”pungkasnya

Dalam reses kali ini menyerap aspirasi masyarakat tentang kurangnya pendidikan SMK Negeri di Kecamatan Ciledug dan pasilitas lainnya yang bisa dinikmati masyarakat banyak

“Salah satu kekurang di Kecamatan Ciledug adalah sekolah SMK Negeri yang akan di jadikan unggulan di Kecamatan Ciledug adalah program yang akan di canangkan oleh anggota dewan DPRD kota Tangerang,jangan sampai warga Sudimara Selatan tidak mempunyai ijazah”Ungkap Jajuli

Baca Juga: Warga dan DPRD Desak Walikota Tangerang Hentikan Pembangunan RS Hermina 

Saya sampaikan juga bahwa masih banyak kekurangan lahan Pasos dan Pasum di wilayah Kecamatan Ciledug ini dan saya juga akan berusaha membantu warga terkait program BPJS serta merealisasikan program yang sudah ada”jelasnya.

Diwaktu yang sama Zulfikar salah satu anggota DPRRI yang menduduki Kursi kepemerintahan pusat menggantikan kedudukan Gubernur Banten Wahidin Halim masa bakti 2014 yang mewakili partai demokrat di DPR RI meliputi Kota Tangerang, Tanggerang Raya dan Tangerang Selatan.

Reses adalah masa istirahat anggota dewan dari RPP, UU , masa sidang untuk berinteraksi dengan warga. Makanya kita hadir untuk menyerap aspirasi masyarakat untuk di bahas di dewan nantinya,semoga kedepan kita menjadi keluarga, saudara dan teman
Ucap “bang Zul” sapaan akrabnya (Red/Tt 17)