POLRI  

Antusias warga legok ikut vaksin booster Meskipun di Guyur Hujan

BantenOne.com ,Kabupaten Tangerang-Hujan tak jadi penghalang bagi warga legok untuk mengikuti valsin booster yang digelar polsek legok yang berlangsung pada malam hari selasa 12/4/2022

untuk lokasi vaksin booster malam ini di wilayah hukum Polsek legok yang dilaksanakan di 2 (dua) tempat yanitu pos pantau perum legok permai dan alun alun Kec legok desa caringin

Polsek legok dalam kegiatan ini menargetkan vaksin booster bulan ramadhan setiap hari sebanyak 750 orang

kegiatan vaksin booster akan dilaksanakan sampai menjelang hari raya idul fitri 2022 ,karena menirutnya vaksin booster merupakan salah satu sarat untuk mudik, selain booster juga melayani vaksin tahap 1dan 2,”terang kapolsek

Dalam pelaksanaan tetap mematuhi protokol kesehatan seperti mencuci tangan memakai masker dan menjaga jarak.

“Rus”